Fungsi Cos (Cosinus)
Fungsi ini berguna untuk mencari nilai Cosinus dari suatu angka atau
bilangan. Dalam ilmu matematika masuk pada trigonometri, yaitu
perbandingan sisi segitiga
yang terletak di sudut dengan sisi miring (dengan catatan bahwa
segitiga itu adalah segitiga siku-siku atau salah satu sudut segitiga
itu 90o)
Sintaksnya : =COS(Angka) atau =COS(Cell_yang_ditest)
Contoh: =COS(A4) atau dengan menggunakan Function Arguments.
Lihat Contoh penggunaan di bawah ini
Untuk menampilkan hasil perhitungan ke semua baris, maka gunakan fasilitas copy atau fill handle.